Sejenak Pagi #147 | KERAJAAN KAPAS

Sejenak Pagi #147 KERAJAAN KAPAS Pekan ini seorang pangeran dilantik menjadi raja. Oleh karena itu, sang raja yang baru tersebut memulai tugas pertamanya dengan berkeliling kawasan di sekitar istana kerajaan. Sepanjang perjalanan itu kakinya berkali-kali menginjak batu-batu kerikil kecil sampai memar. Maka sang raja memerintahkan kepada menterinya agar jalanan di sekeliling istana dilapisi dengan kapas. […]

Sejenak Pagi #146 Tentang Sakit

Persyadha Al Haromain - Sholat Berlepotan Najis

Sejenak Pagi #146 Tentang Sakit Alloh memberi kita sakit, sesuai dengan daya tahan hambaNya, dan banyak hikmahnya. Sakit itu zikrullah. Mereka yang diuji dengan sakit, lebih sering menyebut nama Alloh berbanding sewaktu sihatnya. Sakit itu istighfar. Kita akan mudah teringat akan dosa ketika sakit sehingga lisan mudah untuk memohon ampun. Sakit itu juga muhasabah. Orang […]

Prof. Ken Miichi sowan ke Abina

Tanggal 27 Juni 2018 lalu, Abina kedatangan tamu dari Jepang, Prof. Ken Miichi, peneliti Islam dari Universitas Waheda. Beliau didampingi oleh Ust. Imam Mawardi Naibul Amin Persyadha dan Ust. Muwafik Saleh. Semoga kedatangan beliau membawa berkah.

Sejenak Pagi #145 BILA HARI INI

Muhasabah Diri - Persyada Al Haromain

Sejenak Pagi #145 BILA HARI INI 1 . Bila Hari Ini Belum dapat Memberi Kebahagiaan pada Sesama, usahakan Hari Ini Tidak Menyakiti Orang lain. 2 . Bila Hari Ini Belum dapat Melakukan Amal Sholeh, usahakan Hari Ini Tidak Melakukan Dosa. 3 . Bila Hari Ini Belum dapat Berakhlak Mulia, usahakan Hari Ini Tidak Menyimpan Hati […]

Sejenak Pagi #144 Puasa Tengah Bulan

Sejenak Pagi #144 Puasa Tengah Bulan Disunnahkan puasa tiga hari setiap bulan , yaitu setiap tanggal 13 , 14 dan 15 bulan – bulan Hijriyyah Namanya puasa Ayyaamul Bidl atau hari – hari terang ketika Bulan Purnama Niatnya : puasa sunnah Ayyaamul Bidl Bulan ini ( Syawal ) bertepatan dengan : ✅ Rabu 13 Syawal […]

Sejenak Pagi #143 Ingin Awet muda, panjang umur dan pasangan Bahagia

Sejenak Pagi #143 Ingin Awet muda, panjang umur dan pasangan Bahagia Jika ingin awet muda, panjang umur dan pasangan bahagia, mk jalani hidup dengan menjalankan perintah Alloh Ta’ala dan Rasululloh.SAW dan menjauhi larangannya. Selain itu Daniel Conroy-Beam, psikolog dari University of Texas, setelah meneliti, menyimpulkan bahwa kepuasan kita BUKAN bergantung pada seberapa cocok pasangan kita […]

Sejenak Pagi #142

Persyadha Al Haromain | tafakur Diri

Sejenak Pagi #142 Dulu juga saya fikir, Rezeki itu berupa uang, gaji yg besar, banyak order, banyak job, urusan kerja lancar, banyak simpanan di Bank, banyak asset seperti kendaraan, properties di sana-sini, dll. Setelah mencari apa makna Rezeki sebenar dalam Islam (sesuai yg tertera dalam Al Quran dan Hadis ternyata anggapan saya benar2 salah dan […]

Sejenak Pagi #141 | EMPAT PERSOALAN PENTING UNTUK SAYYIDINA ALI

Persyadha Al Haromain | Da'i Batu Asah

Sejenak Pagi #141 EMPAT PERSOALAN PENTING UNTUK SAYYIDINA ALI Kisah Sayidina Ali Bin Abi Thalib RA yang bertemu dengan seorang lelaki ketika beliau menjadi Amirul Mukminin. Lelaki itu bertanya, Wahai Amirul Mukminin, saya ingin bertanya 4 persoalan, harap tuan dapat menjawabnya: 1. Apakah perkara yang wajib dan yang lebih wajib? 2. Apakah perkara yang dekat […]

Sejenak Pagi #140 Hindari duri-duri silaturahmi Bagian 2

Ust. Abdus Somad sowan ke Abina.

Sejenak Pagi #140 Hindari duri-duri silaturahmi Bagian 2 4. Meremehkan prestasi orang lain. “Ah, si A lebih hebat lagi {dari kamu} dia sudah lulus, lalu lanjut S2 dan S3 di luar negeri” “Iya lho, kamu harus belajar dari si B, dia bisa membangun bisnis nya sendiri tanpa bantuan orang tua, kalau kamu….masa sih masih mendompleng […]

Sejenak Pagi #139 Hindari duri-duri silaturahmi Bagian 1

Sejenak Pagi #139 Hindari duri-duri silaturahmi Bagian 1 *“Barang siapa yang beriman kepada Alloh dan Hari Akhir maka hendaklah ia berkata baik atau hendaklah ia diam.” (Muttafaq ‘alaih: Al-Bukhari, no. 6018; Muslim, no.47) Bersilaturahmi atau bersilaturahim disaat Hari Raya Idul Fitri alias Lebaran sudah menjadi tradisi yang mendarah daging di negeri tercinta ini. Seluruh anggota […]

Masukkan kata pencarian disini